LEXi 125 VVA Motor Baru Awal Tahun

Sepertinya diawal tahun 2018 PT Yamaha Motor Indonesia sudah mulai gencar dan semangat untuk merebut tahta penjualan dari competitor, dimana pada tahun sebelumnya PT Yamaha Motor Indonesia kalah dengan honda dan hanya berhasil merebut market share 25%, hal ini tentunya membuat perusahaan berlambang garpu tala ini tidak ingin kehilangan momen untuk merebut hati konsumen dengan meluncurkan model terbarunya di awal tahun 2018.

Lanjutkan membaca “LEXi 125 VVA Motor Baru Awal Tahun”

Bikin Ulah Apalagi 5 Pembalap Yamaha Racing Indonesia ini !!!!!

Bukan Maen…. menjelang akhir tahun 2017, 5 orang pembalap Yamaha Racing Indonesia ini menghebohkan dunia balap. Adapun pembalap tersebut adalah :

  1. Galang Hendra Pratama
  2. Wahyu Aji Trilaksana
  3. Richard Taroreh
  4. Reynaldi Pradana
  5. Rafid Topan Sucipto

Kelima pembalap ini di pangglin oleh IMI (Ikatan Motor Indonesia) pada tanggal 10 Desember 2017 di Crown Plaza Hotel berkaitan dengan ulah yang mereka perbuat selama mengikuti ajang Balap.

Lanjutkan membaca “Bikin Ulah Apalagi 5 Pembalap Yamaha Racing Indonesia ini !!!!!”

WOW….Yamaha Serius Ningkatin pelayanan, Shop Manager Competition

Luar biasa, sebuah kata yang bisa saya ungkapkan untuk pabrikan yang satu ini, dimana penjualan sedang turun-turunnya namun tekad untuk memberikan yang terbaik untuk patner bisnisnya tetap kuat, Yap….tanggal 21-22 Nov’17 kemaren PT Yamaha Indonesia Motor Mfg (PT YIMM) menyelenggarakan Nasional Shop Manager Competition, dimana tahun ini ada gelaran ke 2.

Dalam sebuah bisnis otomotif, Shop Manager merupakan orang yang bertanggung jawab terhadap kelangsungan bisnis sebuah dealer baik di sales, service, ataupun spare part. Merekalah yang memegang kendali dalam penjualan sepeda motor, sehingga kualitas Shop Manager sangat menentukan kemajuan bisnis dealer.

Shop-Manager-Competition-2

Lanjutkan membaca “WOW….Yamaha Serius Ningkatin pelayanan, Shop Manager Competition”

Apa maksud dari Yamaha Motor Indonesia membuat Indent online Xmax untuk kedua kalinya ?

Mungkin ini menjadi sebuah pertanyaan besar kenapa Yamaha kembali membuka indent online Xmax kedua kalinya, padahal untuk alokasi unit untuk indent Xmax yang pertama saja belum didapatkan kenapa harus membuka kembali. Apakah Yamaha sudah meningkatkan produksi dari motor ini sehingga kelebihan stok atau mungkin takut competitor dalam waktu dekat ini sudah ada rencana mengeluarkan model sejenis Xmax.

Indent Online Xmax

Lanjutkan membaca “Apa maksud dari Yamaha Motor Indonesia membuat Indent online Xmax untuk kedua kalinya ?”

Strike Back Suzuki with GSX – R150 & GSX – S150

Bangkrut, Mati Suri, Tidak Berkembang, salah strategi…..mungkin itu yang Desmotoblog pikirkan saat mendengar Suzuki Indomobil Motor di Indonesia (Suzuki Indonesia), Yah….. kalo dilihat beberapa tahun kebelakang tidak ada satu model sepeda motor yang mereka luncurkan dan hal ini juga diperparah dengan adanya jaringan resmi mereka gulung tikar dikarenakan tidak adanya inovasi model terbaru dari Pihak Suzuki.

Memang seingat Desmotoblog pada tahun 2004 – 2008 Suzuki pernah berjaya dengan Suzuki Smash, Satria FU, Sky Wave & Spin, yang saat itu ada 3 pabrikan (Honda, Suzuki & Yamaha) yang saling bersaing mendapatkan hati konsumen dengan model-model barunya, yang dimana pada tahun 2005 Suzuki sempat menjual 1 juta unit namun dari tahun ke tahun mengalami penurunan, seperti pada grafik berikut. Sumber Triatmono 

AISI 2005-2016

Dengan data-data tersebut mungkin ada beberapa orang beranggapan sama, namun ada juga yang masih mempercayai Suzuki sebagai motor kebanggaan mereka, walaupun penjualan Suzuki terus turun dari tahun ke tahun. Namun sepertinya hal ini tidak membuat Suzuki pantang mundur dan menyerah seperti slogan berikut ini “nyalakan nyali”.

Melihat perkembangan motor sport yang terus berkembang padyaa 1 tahun belakangan ternyata ini membuat Suzuki kembali berhasrat untuk mulai meluncurkan produk type Sportnya yaitu GSX-R150 dan GSX-S150 dan ini terbukit selama awal tahun 2017 s/d 31 Maret 2017 total penjualan mencapai 12.173 unit dan penyumbang terbesarnya adalah  GSX-R150 berjumlah 7.668 unit dan GSX-S150 sebanyak 4.505 unit.

Seperti perkataan Yohan Yahya selaku Sales & Marketing Department Head PT SIS dalam keterangan tertulisnya “Seluruh tim kami di Suzuki sangat bersyukur dengan kehadiran GSX-R150 dan GSX-S150. Ditunjang dengan semangat kebangkitan Suzuki kembali di Tanah Air serta produk yang sangat memuaskan, saat ini Suzuki GSX diserap pasar dengan sangat baik dan cepat,”

Saat pertama kali di luncurkan motor Suzuki GSX-R diberikan harga 27.900.000,- sedangkan untuk GSX-S 23.900.000,- namun informasi dari Antara News Harga ini hanya sampai bulan Mei 2017. Dan saat ini Desmotoblog belum mendapatkan informasi harga tersebut apakah sama atau ada kenaikan dari Pihak Suzuki Indomobil Motor (PT. SIM)

Salam Satu Aspal, Nyalakan Nyali Untuk Satu Hati dan Semakin Didepan

Desmotoblog

Hoaxs atau bukan Old Scoopy dengan Velg 12 inch

Sempat penasaran dengan judul di atas…… gimana tidak pertama kali New Scoopy diiluncurkan oleh Astra Honda Motor banyak customer yang kepincut dengan desain dan ukuran ban yang tidak biasanya dari produk honda lainnya, dimana sepertinya AHM sedang mencoba bermain dengan desain ban lebar seperti kompetitornya “Yamaha“

Pengalaman ini Desmotoblog alami saat berkunjung kesalah satu dealer Honda di Bekasi dimana sempat diberikan beberapa Foto Honda New Scoopy dan dari foto tersebut terdapat beberapa varian warna dan model.

Awalnya Desmotoblog sempat berfikir apakah memang AHM mengeluarkan 2 “Dua” model Scoopy dengan ban “tire” 12 inch, untuk mengisi tipe Standart dan Premium layaknya kompetitornya yang mengeluarkan Yamaha Fino tipe Standart dan Fino Grande dengan sedikit perbedaan fitur.

Namun sampai dengan saat ini desmotoblog coba datang kesalah satu dealer di Bekasi dan bertanya mengenai informasi model Old Scoopy dengan velg ring 12 inch jawaban yang diterima belum ada. Dengan kata-kata “Belum Ada” apakah kemungkinan nanti AHM akan memproduksi Model Old Scoopy dengan ring tersebut….. hanya Management Honda dan Karyawan Honda yang tahu akan hal itu..

Saat ini Desmotoblog hanya bisa menunggu dikarenakan dari beberapa informasi temen-temen di rumah dan temen tongkrongan masih banyak yang menginginkan model Old Scoopy dengan ring 12 inch. Dan semoga pihak Astra Honda Motor bisa mendengarkan suara kecil ini.

Salam Satu Aspal, Satu Hati untuk Semakin Didepan

Desmotoblog

 

Bro & Bray ….. Xmax dah ada harganya….

Yuhu……….akhirnya setelah beberapa bulan nunggu kabar harga motor Xmax 250 akhirnya resmi mengudara. entahlah ini angin surga atau tidak dikarenakan masih ada beberapa customer merasa harga yang diberikan kemahalan, dan ada beberapa orang bila harga sudah sesuai dengan type motor tersebut.

xmax

Lanjutkan membaca “Bro & Bray ….. Xmax dah ada harganya….”

Vixion …. Set Up……Hensin ….

Heheheheheh…mungkin bagi penyuka serial tokusatsu pasti mengerti kata Hensin yang memiliki arti “Berubah”  yap New Vixion Advance telah berubah tidak tanggung-tanggung Yamaha Motor Indonesia menelurkan dua varian seri sekaligus that is “yaitu” All New Vixion standart & All New Vixion Type R.

All New Vixion Red Black

Lanjutkan membaca “Vixion …. Set Up……Hensin ….”

Lebih baik Terlambat dari pada tidak

Weleh emang bener lebih baik terlambat dari pada tidak, yap kemaren tanggal  01 April 2017 Yamaha Motor Indonesia membuka proses booking online untuk motor Yamaha R15 namun apa daya baru 20 menit stocknya sudah bablas habis tak tersisa dimana Yamaha menyediakan hanya 155 unit All New R15.

All New r15.jpg

Lanjutkan membaca “Lebih baik Terlambat dari pada tidak”

Penginden Motor Xmax di undang ke Yamaha

Kemaren dapat inpo dari temen, bahwa di Yamaha Indonesia Motor Manufacturing ada Kunjungan ke pabrik Yamaha di Pulogadung Jakarta Timur untuk #XMAXFIRSTOWNERS berlanjut di tahap kedua. Setelah kunjungan pertama pada 21 Februari 2017 lalu giliran peserta tahap kedua pada 28 Februari 2017.

Wayan Teja dengan XMAX saat kegiatan kunjungan pabrik #XMAXFIRSTOWNERS

Lanjutkan membaca “Penginden Motor Xmax di undang ke Yamaha”